Kutipan Ravenclaw

"Wit Beyond Measure is Man's Greatest Treasure"

"kepintaran yang luar biasa adalah harta yang paling berharga"

Rabu, 23 Maret 2011

Bintang Alphard Dalam Rasi Bintang Hydra


Alphard (α Hya / α Hydrae / Alpha Hydrae) adalah bintang paling terang di rasi Hydra. Alphard merupakan bintang raksasa jingga (orange giant star). Bintang ini berada pada jarak 177 tahun cahaya dari Bumi dan bermagnitudo 1.99

Ukuran perputaran radial yang sangat cepat menyebabkan perubahan variasi kelas yang juga sangat cepat dari bintang ini.

Bintang ini disebut Alphard yang berasal dari bahasa Arab الفرد (al-fard), "yang terpencil", karena tidak ada bintang yang cemerlang di dekat bintang ini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pengikut